BMKG 20 Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini

TRIBUNJAKARTA.COM- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan peringatan 20 wilayah Indonesia berpotensi hujan lebat pada Rabu, 18 Agustus 2021.

Sementara itu, terdapat 11 wilayah di Indonesia yang berpotensi terjadinya hujan disertai angin kencang.

Dalam narasinya BMKG menyebut, sirkulasi siklonik terpantau di Kalimantan Utara yang membentuk daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angin (konvergensi).

Daerah konvergensi ini yang memanjang dari Selat Karimata hingga Kalimantan Utara, di Kalimantan Selatan dan dari Laut Maluku hingga Selat Makassar.

Baca juga: Diguyur Hujan Semalaman, Kawasan Periuk Tangerang Terendam Banjir

Daerah konvergensi lainnya juga terpantau memanjang di Aceh, dari perairan barat Lampung hingga Laut Natuna, di perairan timur Belitung, dari Jawa Timur hingga Jawa Barat.

Lalu di Kalimantan Utara, di NTT, dari Laut Maluku hingga Sulawesi Tengah, dan dari Papua hingga Papua Barat.

Iluistrasi Iluistrasi (bucurestifm)

Kondisi ini mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sepanjang daerah konvergensi tersebut.

Berikut peringatan dini cuaca BMKG 18 Agustus 2021 hari ini:

Baca juga: Kabupaten Tojo Una-una Sulsel Digucang Gempa Magnitudo 6,5, Ini Penjelasan Pakar BMKG

Wilayah yang dapat berpotensi terjadinya hujan lebat disertai angin kencang dan kilat/petir:

• Sumatera Barat

Related Posts

0 Response to "BMKG 20 Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini"

Post a Comment