Ini Daftar Nama-nama 25 Perwira Tinggi TNI yang Naik Pangkat Satu Tingkat Lebih Tinggi
Daftar Nama-nama 25 Perwira Tinggi TNI yang Naik Pangkat Satu Tingkat Lebih Tinggi
BANGKAPOS.COM, JAKARTA -- Sebanyak 25 orang Perwira Tinggi (Pati) dari tiga angkatan resmi naik pangkal setingkat lebih tinggi, pada Senin (6/9/2021).
Kenaikan pangkat tersebut dilakukan oleh Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menerima laporan korps kenaikan pangkat 25 orang Perwira Tinggi (Pati) TNI di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur.
Kabidpenum Puspen TNI, Kolonel Laut (KH) Edys Riyanto mengatakan kenaikan pangkat tersebut berdasarkan Surat Perintah Panglima TNI Nomor Sprin/1925 /VIII/2021 tanggal 31 Agustus 2021.
"Kenaikan pangkat ini terdiri dari 13 Pati TNI AD, 3 Pati TNI AL dan 9 Pati TNI AU," kata Edys dalam keterangan resmi Puspen TNI pada Senin (6/9/2021).
Adapun 25 pati TNI yang mendapat kenaikan pangkat sebagai berikut:
13 Pati TNI AD
1. Pangkogabwilhan III Letjen TNI Jeffry Apoly Rahawarin
2. Deputi Bid. Koordinasi Politik Dalam Negeri Kemenko Polhukam Mayjen TNI Djaka Budhi Utama
3. Kaskogabwilhan II Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa
4. Danpaspamres Mayjen TNI Tri Budi Utomo
5. Pa Sahli Tk. II Wassus Sahli Bid. Wassus dan LH Panglima TNI, Brigjen TNI Sofian Chandra
6. Danrem 072/Pmk (Yogyakarta) Kodam IV/Diponegoro Brigjen TNI Afianto
7. Pa Sahli Tk. II Kasad Bid. Jahpers Brigjen TNI Bedali Harefa
8. Aster Kaskostrad Brigjen TNI Joko Hadi Susilo
9. Danrem 133/NW (Gorontalo) Kodam XIII/Mdk Brigjen TNI Amrin Ibrahim
10. Kapoksahli Pangdam IM Brigjen TNI Primadi Saiful Sulun
11. Wadanjen Kopassus Brigjen TNI Deddy Suryadi
12. Tua STHM Ditkumad Brigjen TNI I Made Kantikha
13. Dirtopad Brigjen TNI Ir. Adik Sugiyanto
0 Response to "Ini Daftar Nama-nama 25 Perwira Tinggi TNI yang Naik Pangkat Satu Tingkat Lebih Tinggi"
Post a Comment